Minggu, 06 Juli 2008
Gua Alam Kristal
Gua Alam Kristal Bolok. Berjarak 16 km dari Kota Kupang atau kira-kira 1 km dari Pelabuhan Fery Bolok. Dengan spesifikasi daya tarik adalah dalam gua ini terdapat tempat pemandian, berenang dan selam bagi orang muda atau kuat fisiknya. Dapat dijangkau dengan transportasi umum dan pribadi. Gua ini mempunyai sumber mata air bersih dan stalatik
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar